SATLANTAS Polres Bolmong Lakukan Operasi Patuh Samrat Tahun 2024 Bersama DISHUB

Bolmong,identitasnews.id-Kepolisian Satuan Lalulintas (Satlsntas) Polres Bolmong Lakukan Operasi Patuh Samrat Tahun 2024, Bersama-sama dengan Dinas Perhubungan (Dishub)
Bolaang Monhondow.
Kamis 18/7/2024.

Kasat Lantas polres bolmong IPTU Sofian Moniaga, melalui kepala bagian Oprasi (KBO) IPDA S.Hamisi
bahwa, giat razia operasi ini, sesuai dengan perintah Polda Sulut untuk
Kelengkapan Surat-surat kendaraan Roda empat dan Roda dua yaitu,
Surat izin Mengemudi (SIM) beserta
Surat Tanda Nomor Kendaraan (STNK) dan Wajib yang harus di miliki semua kendaraan,dan ini merupakan salah satu Legalitas bahwa, untuk kendaraan yang kamu miliki sudah resmi terdaftar dipihak berwajib,” Ucap kepala bagian Operasi (KBO).

“Begitu juga dari Dinas Perhubungan
Bolaang Mongondow, Sarlis Kasea SE
Sebagai kepala Pengujian Kendaran berkolaborasi bersama Satlantas polres Bolmong dalam giat Operasi,” Ujar Sarlis Kasea SE.

Adapun Giat Razia operasi ini, pihak Satlantas bersama DISHUB Bolmong menjaring atas kendaraan-kendaraan yang tidak Lengkap Surat-surat STNK dan SIM, beserta Knalpot Brong,”
Tutur IPDA S.Hamisi.

“Dimintakan kepada pemilik-pemilik kendaraan baik Roda Empat maupun Roda dua, untuk dapat melengkapi
kendaraan bermotor disaat bepergian
demi untuk kepentingan bersama- sama, Apabila kendaraan lengkap tentunya Perjalanan disignifikan,
Maka kami dari Satuan Lalulintas Polres Bolmong Mengimbau agar Pemilik-pemilik kendaran beserta pengemudi untuk melengkapi atas kendaraan sebelum Bepergian, serta dapat memenuhi dan mematuhi atas Aturan-aturan yang di imbau,”Terang
Kepala Bagian Operasi (KBO) Satuan Lalulintas (Satlantas) Polres Bolmong IPDA S.Hamisi.

(Jhon A.Waluyan).




Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *